Cara Mematikan dan Membatalkan Shutdown Otomatis Pada Komputer



    Keterangan : 
    -s = untuk Shutdown
    -t = untuk Time
    -= untuk Restart

    Cara Membatalkan Perintah Shutdown Otomatis : 

    1. Masuk ke "Run" Caranya Tahan dan Klik Tombol Windows yang ada di Keybord lalu tambah dengan tombol R, ini berguna untuk menjalankan Run,  Tombol Windows Key + R, atau klik Star lalu Ketikan Run.


    Tekan Windows Key + R


    2. Lalu Ketikan di jendela run yaitu shutdown -a


    Membatalkan Perintah Shutdown Otomatis

    3. Klik Ok, dan Berhasil untuk Membatal Perintah Shutdown Secara Otomatis. 


    Begitulah Cara Setting Timer Otomatis Untuk Mematikan Komputer , semoga bermanfaat.

    7 comments:

    1. Terima kasih, komputer saya selalu shutdown otomatis setiap 1 jam, dihihupkan lagi sampe 1 jam langsung shutdown lagi. Semoga cara ini dapat berhasil.

      ReplyDelete
    2. Gan kenapa leptop saya ketika pemakain 1 jam tiba" mati sendiri

      ReplyDelete
      Replies
      1. ya emang itu cara buat matiin otomatis 1 jam bogenk

        Delete
      2. bang ini untuk windows 11 juga ga?

        Delete
    3. Cara aktifin laginya gimana ya

      ReplyDelete